Lomba KKPK : Aku dan Binatang Peliharaanku
Yup, seperti dari judul, pasti kalian udah tahu kan, info apa yang bakal aku kasih buat kalian. Nah, bagi yang penasaran, simak aja yuk, karena siapa tahu info ini bermanfaat untuk kalian.
- Usia 6-12 tahun.
- Tema cerita: AKU DAN BINATANG PELIHARAANKU
- Cerita adalah pengalaman nyata yang kamu alami. Boleh humor, drama, tragedi, dan lain-lain.
- Gaya penyampaian dalam bentuk cerpen.
- Halaman: 4–5, spasi 1.5, font Calibri 12 points, kertas A4.
- Batas waktu pengiriman 19 Desember 2014.
- Pengumuman 24 Desember 2014
- Naskah dikirim beserta biodata lengkap ke lombadar@mizan.com dengan subjek email: “AKU DAN BINATANG PELIHARAANKU”.
- Naskah terbaik akan diterbitkan dan mendapat honor.
Sumber info : Blog Kak Sita
Wah! Ehm, mau nanya, Tiara :3 boleh kan? mendapat honor itu apa ya? ~_~
ReplyDeletejadi mau ikutan nih :3
DeleteMendapat honor itu mendapat upah, sekiranya gitu. ^^
Delete